Sabtu, 25 Oktober 2014

Kereta Cocok Untuk Jarak Jauh

Di kota besar seperti di Jabodetabek, banyak waktu terbuang percuma dijalan karena terjebak dengan kemacetan yang sudah menjadi makanan sehari-hari. Tak heran jika sebagian orang lebih memilih menggunakan kereta api sebagai andalan transportasinya. Saat ini di Jabodetabek ada kereta komuter line, dengan harga tiket 1000 untuk 5 statsiun pertama dan tambah 500 untuk 3 statsion berikutnya. Tentu sangat pas dengan kantong mahasiswa seperti kita.Sebagai mahasiswa yang memang di tuntut untuk bisa memanfaatkan waktu, sudah biasa jika KRL menjadi  transportasi yang banyak digunkaan oleh mahasiswa, karena memiliki kelebihan antara lain:
-banyak statsion yang letaknya dekat dengan kampus
-harga tiket murah


Kekurangan jika kita menggunakan kereta api:
-Jumlah gerbong tidak sebanding dengan penumpang,sehingga penumpang
-Sering terjadi keterlambatan keberangkatan.
-Sistem tiket yang membingungkan kan bagi pengguna baru.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar